Bola Internasional

Jadwal Bola Malam Ini: Islandia vs Portugal dan Estonia vs Belgia di Kualifikasi Euro

Selasa, 20 Juni 2023 05:15 WIB
Penulis: Stefan Ariel Kristanto | Editor: Zulfikar Pamungkas Indrawijaya
© Grafis: Yuhariyanto/INDOSPORT
Logo Euro 2024. Copyright: © Grafis: Yuhariyanto/INDOSPORT
Logo Euro 2024.
Jadwal Kualifikasi Euro 2024

Simak jadwal kualifikasi Euro 2024 berikut ini yang seluruh laganya akan mulai pukul 01.45 WIB:

Rabu, 21 Juni 2023 (01.45 WIB)

  • Bulgaria vs Serbia
  • Islandia vs Portugal
  • Norwegia vs Siprus
  • Hongaria vs Lituania
  • Bosnia dan Herzegovina vs Luksemburg
  • Austria vs Swedia
  • Moldova vs Polandia
  • Skotlandia vs Georgia
  • Estonia vs Belgia
  • Kepulauan Faroe vs Albania
  • Liechtenstein vs Slowakia

Peringatan!

*) Jadwal bisa berubah sewaktu-waktu.

*) INDOSPORT tidak bertanggung jawab terhadap tautan dan kualitas siaran.