x

Deretan Sanksi Liga 1 dan Liga 2, Komdis PSSI Raup Denda Hampir Setengah Miliar Rupiah

Jumat, 25 Mei 2018 17:01 WIB
Penulis: Zainal Hasan | Editor: Lanjar Wiratri
Logo Liga 1.

Komisi Disiplin (Komdis) PSSI kembali mengeluarkan keputusan terkait beberapa pelanggaran yang terjadi di ajang Liga 1 dan Liga 2. Dalam sidang kali ini, tak tanggung-tanggung, Komdis PSSI meraup uang denda hampir setengah miliar rupiah.

Dalam sidang yang dilaksanakan pada Rabu (23/05/18) kemarin, setidaknya Komdis PSSI menghasilkan 25 poin pelanggaran yang terjadi di ajang Liga 1 dan Liga 2

Dari 25 poin, ada beberapa klub yang mendapatkan denda cukup banyak. Seperti tim PSM Makassar yang mengoleksi 5 pelanggaran baik yang dilakukan suporter, Panpel pertandingan, dan perangkat pertandingan.

Baca Juga

Tak hanya itu, tiga pemain Persija juga mendapat hukuman dari Komdis. Ketiganya dinilai melakukan pelanggaran karena protes kepada wasit.

Meski begitu, klub dengan denda terbesar diberikan kepada Persipura Jayapura. Tim berjuluk Mutiara Hitam ini dijatuhi denda sebesar Rp100 juta rupiah karena melakukan protes keras saat menjamu Madura United 19 Mei 2018 lalu.


1. 1. Berikut hasil keputusan sidang Komdis PSSI (Liga 1)

PSM Makassar vs Borneo FC.

1. Ofisial PSM Makassar, Syamsuddin Batolla

 
2. Ofisial PSM Makassar, Imran Amirullah

 
3. PSM Makassar

 
4. Arema FC

 
5. PS TIRA

 
6. Pelatih kepala Barito Putera, Jacksen Thiago

 
7. Asisten manager Barito Putera, Syarifuddin Ardasa

 
8. Pemain Barito Putera, Aditya Harlan

 
9. Suporter PSM Makassar


2. 2. Berikut hasil keputusan sidang Komdis PSSI (Liga 1) (Liga 1)

Diego Assis (kiri) dan Maman Abdurrahman (kanan) kala berduel.


10. Panitia pelaksana pertandingan PSM Makassar

 
11. Pelatih kepala, Borneo FC, Dejan Antonic

 
12. Pemain Borneo FC, Titus Bonai 

 
13. Pemain Borneo FC, Marlon Da Silva

 
14. Persipura Jayapura

 
15. Pemain Persija Jakarta, Ismed Sofyan

 
16. Pemain Persija Jakarta, Riko Simanjuntak

 
17. Pemain Persija Jakarta, Rizki Ramdani Lestaluhu 


3. 2. Berikut hasil keputusan sidang Komdis PSSI (Liga 2)

Persika Karawang.

18. Pemain PSBS Biak, Patrison Rumere

 
19. Pemain PSBS Biak, Yusak Sammuel

 
20. Pemain PSBS Biak, Adrian Msen
- Nama kompetisi: Liga 2 2018
- Pertandingan: Kalteng Putra vs PSBS Biak
- Tanggal kejadian: 15 Mei 2018
- Jenis pelanggaran: Protes dengan cara mengejar dan menunjuk wasit.
- Hukuman : Larangan bermain sebanyak 4 (empat) pertandingan dan denda Rp. 25.000.000
 
21. Kalteng Putra
- Nama kompetisi: Liga 2 2018
- Pertandingan: Kalteng Putra vs PSBS Biak
- Tanggal kejadian: 15 Mei 2018
- Jenis pelanggaran: Pelemparan botol.
- Hukuman : Denda Rp. 15.000.000
 
22. Pelatih kepala, Persiba Balikpapan, Wanderley Machado

 
23. Persika Karawang

 
24. Ofisial Persika Karawang, Burhan

Komisi Disiplin PSSILiga IndonesiaLiga 1Liga 2

Berita Terkini