x

Piala Dunia 2018: Kandaskan Jerman, Gelandang Persebaya Soroti Meksiko

Senin, 18 Juni 2018 14:58 WIB
Penulis: Tiyo Bayu Nugroho | Editor: Arum Kusuma Dewi
Hirving Lozano melakukan selebrasi usai mencetak gol ke gawang Jerman, Minggu (17/06/18).

Meksiko sukses mengalahkan Jerman dengan skor tipis 0-1 pada laga perdana Grup F Piala Dunia 2018 di Stadion Luzhniki, Minggu (17/08/18) malam.

Satu-satunya gol dalam laga Jerman vs Meksiko lahir berkat tendangan Hirving Lozano pada menit ke-35. Sehingga membuat langkah Jerman semakin dipertanyakan.

Baca Juga

1. Disorot

Gelandang Persebaya Surabaya Nelson Alom saat memasuki lapangan pertandingan Liga 1 2018.

Kesuksesan Meksiko juga mendapat perhatian khusus dari gelandang Persebaya Surabaya Nelson Alom. Hal tersebut dilontarkan melalui akun media sosial Twitter pribadinya.

"Mexico, sedikit peluang tapi sangat efektif!!" kicau Nelson Alom.


2. Gol Pertama

Hirving Lozano dengan penghargaan pemain terbaik di laga Jerman vs Meksiko, Grup F Piala Dunia 2018, Minggu (17/06/18).

Hal tersebut tak lepas dari aksi winger Meksiko Hirving Lozano sendiri baru saja melesakkan gol pertamanya di Piala Dunia. Hal itu dia buat usai melakukan empat dari lima tembakan tepat sasaran.


3. Nilai Bagus

Kiper Meksiko Guillermo Ochoa merayakan kemenangan usai pertandingan Jerman vs Meksiko, Minggu (17/06/18).

Selain itu dirinya juga mendapatkan nilai sempurna oleh situs laman statistik whoscored, yakni 8,4. Hal tersebut memang cocok untunya karena tampil memukau.

Total Meksiko mendapatkan nilai 7,28 secara keseluruhan. Sedangkan Jerman hanya mendapatkan 6,56 saja.

Berikut jadwal pertandingan Piala Dunia 2018:

Terus ikuti berita terbaru INDOSPORT dengan topik: PIALA DUNIA 2018 RUSIA.

MeksikoJermanPersebaya SurabayaPiala DuniaPiala Dunia 2018TwitterBola InternasionalNelson Alom

Berita Terkini