x

Simak! Ini Pembagian 8 Grup Liga 3 Putaran Nasional 32 Besar

Selasa, 10 Desember 2019 10:45 WIB
Penulis: Tiyo Bayu Nugroho | Editor: Indra Citra Sena
Berikut ini pembagian delapan grup ajang sepak bola Liga 3 2019 yang sudah memasuki putaran nasional 32 besar. Mari simak baik-baik.

INDOSPORT.COM - Berikut ini ada pembagian delapan grup ajang sepak bola Liga 3 2019 putaran nasional 32 besar. Mari simak baik-baik.

Sebanyak 32 klub Liga 3 bakal bertarung untuk memperebutkan tiket promosi ke kasta nomor dua sepak bola Indonesia musim depan mendatang.

32 klub Liga 3 yang telah lolos ke putaran nasional berasal dari enam tim fase Pra Putaran nasional dan 26 klub melalui babak Regional.

Baca Juga

32 peserta ini akan masuk dalam salah satu dari 8 grup. Masing-masing grup bakal dihuni oleh empat kontestan dalam pertarungan di Liga 3.

Putaran Nasional 32 besar menggunakan sistem setengah kompetisi (Home/Single Tournament) di satu venue pertandingan. Semua tim siap menampilkan yang terbaik.

Nantinya juara dan runner up grup akan lolos ke babak 16 besar. Tentunya perjuangan para peserta akan sangat berat ke depan karena tiap tim ingin menang.

Baca Juga

Rencananya jadwal pertandingan pertama tiap grup bakal digelar pada Kamis (12/12/19) mendatang. Maka dari itu tak ada salahnya melihat pembagian grup berikut ini.

Grup A (Stadion Kaharudin Nasution, Pekanbaru):

Grup B (Stadion Haji Agus Salim, Padang):

Baca Juga

Grup C (Stadion Siliwangi, Bandung):

Grup D (Stadion Sultan Agung, Bantul):

Grup E (Stadion Gelora Bumi Kartini, Jepara):

Baca Juga

Grup F (Stadion Gelora Joko Samudro, Gresik):

Grup G (Stadion Supriyadi, Blitar):

Grup H (Stadion Brawijaya, Kediri):

Sekadar informasi kalau kompetisi yang dinamakan Liga 3 sudah berlangsung sejak 2017. Beberapa klub seperti Blitar United (2017) dan Persik Kediri (2018) pernah menjadi juara.

Persijap JeparaPersiba BantulPersinga NgawiPersikota TangerangLiga IndonesiaPerseden DenpasarLiga 3Semeru FCPersigo SemeruBola IndonesiaSada Sumut FC

Berita Terkini