x

Rekap Hasil UEFA Conference League: AS Roma Nyaris Dipermalukan

Jumat, 10 Desember 2021 04:56 WIB
Penulis: Bayu Wira Handyan | Editor: Prio Hari Kristanto
Berikut adalah rekap hasil pertandingan UEFA Conference League 2021/22 matchday terakhir di mana AS Roma nyaris buang tiga poin penuh.

INDOSPORT.COM – Berikut adalah rekap hasil pertandingan UEFA Conference League 2021/22 matchday terakhir di mana AS Roma nyaris membuang tiga poin penuh.

AS Roma telah memastikan diri lolos ke babak gugur UEFA Conference League 2021/22 sebagai juara grup dengan meraih kemenangan atas CSKA Sofia, pada Jumat (10/12/21).

Baca Juga
Baca Juga

Sebelum memastikan diri lolos ke fase gugur sebagai juara grup, AS Roma nyaris membuang poin dan kesempatan untuk tampil di putaran selanjutnya UEFA Conference League 2021/22.

Memimpin tiga gol hingga turun minum, AS Roma nyaris gagal mendulang kemenangan setelah CSKA Sofia bangkit dan mencetak dua gol.

Namun Dewi Fortuna tampaknya masih menaungi AS Roma. Buktinya CSKA Sofia gagal kembali mencetak gol dan kemenangan sepenuhnya menjadi milik tim tamu.

Baca Juga
Baca Juga

Selain AS Roma, beberapa tim unggulan lain juga diketahui berhasil meraih kemenangan di laga pamungkas UFEA Conference League 2021/22.


1. Rekap Hasil UEFA Conference League 2021/22

Berikut adalah rekap hasil pertandingan UEFA Conference League 2021/22 matchday terakhir di mana AS Roma nyaris buang tiga poin penuh.

Berikut rekap hasil pertandingan pamungkas fase grup UEFA Conference League 2021/22:

AS RomaBola InternasionalHasil PertandinganUEFA Conference League

Berita Terkini