x

Top 5 News: Formasi Man United Usai Gaet Antonio Rudiger, AC Milan Diam-diam Promosikan Chaka Traore

Jumat, 14 Juli 2023 09:13 WIB
Penulis: Yudha Riefwan Najib | Editor:
Top 5 News INDOSPORT sepanjang Jumat (14/07/23), mulai dari bedah formasi mengerikan Manchester United usai gaet Antonio Rudiger.

INDOSPORT.COM - Top 5 News INDOSPORT sepanjang Jumat (14/07/23), mulai dari bedah formasi mengerikan Manchester United usai gaet Antonio Rudiger.

Selain itu, masih terdapat berita AC Milan diam-diam promosikan Monster Primavera, Chaka Traore. Serta, Genoa yang bakal membajak 2 pemain Rossoneri.

1. Bedah Formasi Mengerikan Man United Usai Daratkan Rudiger

Klub raksasa Liga Inggris (Premier League), Manchester United, dilaporkan siap untuk melayangkan tawaran fantastis kepada Real Madrid demi mendaratkan Antonio Rudiger di bursa transfer.

Kabar ini disampaikan oleh Sportsmole, di mana Manchester United ingin menjadikan Antonio Rudiger untuk menggantikan Harry Kane.

Sebelum Antonio Rudiger, sejatinya Manchester United ingin mendatangkan bek AS Monaco, Axel Disasi di bursa transfer. Namun ia sudah mencapai kesepakatan verbal dengan Newcastle United.

Baca Juga

Baca selengkapnya: Bedah Formasi Mengerikan Manchester United Usai Daratkan Antonio Rudiger dengan Mahar Fantastis

2. AC Milan Diam-diam Promosikan Chaka Traore

Raksasa Liga Italia (Serie A), AC Milan, promosikan monster Primavera yakni Chaka Traore yang siap meramaikan musim depan.

Baca Juga

Seperti diketahui, tim Primavera AC Milan berhasil menorehkan catatan positif dengan mencapai babak semifinal kompetisi UEFA Youth League.

Tim muda asuhan Ignazio Abate ini berhasil menelurkan salah satu wonderkid masa depan AC Milan yang berposisi sebagai gelandang yakni Chaka Traore.

Baca selengkapnya: Diam-diam AC Milan Promosikan Monster Primavera Chaka Traore, Siap Obrak-Abrik Liga Italia?

Baca Juga

1. 3. Genoa Bajak 2 Pemain AC Milan

Rafael Leao dari AC Milan merayakan gol pertamanya bersama rekan setimnya REUTERS-Ciro De Luca

Tim promosi Liga Italia (Serie A), Genoa disebut mulai mengincar dua pemain AC Milan, Matteo Gabbia dan Lorenzo Colombo pada bursa transfer.

Jelang kompetisi Liga Italia musim 2023/2024 yang akan digelar pada Agustus 2023 mendatang, Genoa menjadi tim yang cukup serius berbenah.

Status sebagai tim promosi membuat Genoa harus berusaha keras mendatangkan pemain yang sesuai untuk setidaknya bertahan satu musim lamanya.

Baca selengkapnya: Genoa Menggila! Usai Promosi, Alberto Gilardino Siap Bajak 2 Pemain AC Milan

4. Ganda putra Indonesia Jaga Asa di Kejuaraan Asia Junior 2023

Ganda putra Indonesia, Dexter Farrell/Wahyu Agung Prasetyo dan Muhammad Al Farizi/Nikolaus Joaquin, mengganas di babak pertama Kejuaraan Asia Junior 2023.

Baca Juga

Setelah menggelar nomor beregu campuran pada 7-16 Juli, Badminton Asia Championships atau Kejuaraan Asia Junior 2023 telah memasuki perebutan gelar juara nomor individu pada 12-16 Juli.

Baca selengkapnya: Kejuaraan Asia Junior 2023: Serentak Menang, Ganda Putra Indonesia Jaga Asa Juara

5. 3 Bintang AC Milan Korban Kedatangan Taremi - Reijnders

Baca Juga

Setidaknya ada tiga pemain raksasa Liga Italia (Serie A), AC Milan, yang akan jadi korban kedatangan Mehdi Taremi dan Tijjani Reijnders di bursa transfer musim panas 2023 ini.

Usai mengamankan jasa Christian Pulisic, AC Milan memang tengah gencar memperkuat skuadnya dengan menargetkan nama-nama baru.

Baca selengkapnya: 3 Bintang AC Milan Korban Kedatangan Mehdi Taremi - Tijjani Reijnders

Baca Juga
Manchester UnitedAC MilanGenoaAntonio Rudiger#Top5NewsTijjani ReijndersMehdi Taremi

Berita Terkini